Tempat-tempat misterius di dunia



Kemisteriusan selalu menarik untuk diketahui. Begitu pula dengan banyak tempat dan bangunan didunia yang penuh misteri, mulai dari besarnya, cara membangunnya dan sebagainya. Tentu semua ini menarik dan menambah wawasan kita tentang bumi dan jug semakin mengagumi akan kebesaran-Nya.

Berikut kita akan menjelajahi beberapa tempat dengan misterinya.

1. Stonehenge, Inggris

[stonehenge3.jpg]

Terletak di negara Inggris Whltshire, Stonhenge adalah salah satu monumen prasejarah paling terkenal di dunia. Apa yang membuat tempat ini istimewa adalah setting bundar batu berdiri. Monumen batu diyakini dibangun sekitar 2500 SM
Batu2 besar yang tersusun ini tetap merupakan misteri. Apa maksud dari susunan batu2 megalitikum tersebut, tetap belum diketahui. Apakah untuk pemujaan, bekas sebuah istana, rancang bangun sebagai bagian dari teknik perbintangan ataupun lainnya. Bahkan beberapa pendapat mengatakan itu adalah bangunan dari makhluk luar angkasa/alien...ehm.
Yang jelas, bangunan ini masih berdiri kokoh di Inggris dan tetap menjadi misteri sampai saat ini.

2. Nazca line, Peru

[nazca-headless-bird.jpg]

Bentuk yang tersusun dari bebatuan ini, jika dilihat dari udara akan menyerupai berbagai binatan seperti burung, kera dan sebagainya. Fenomena ini terdapat di Peru dan sudah ada sejak 2000 tahun lalu. Jika kita bayangkan hal tesebut dari masa lalu, berarti masyarakat tersebut sudah mempunyai teknik penerbangan , untuk melihat bentuk tersebut dari angkasa.
Jika tidak....untuk apakah mereka bisa membentuk obyek2 raksasa yang hanya bisa dilihat dari udara, jika mereka tidak bisa untuk memanfaatkannya.

3. Machu Pichu


http://filer.livinginperu.com/isabel/machu_picchu2.jpg

Sebuah peradaban yang hilang. Para ahli masih menyelidiki apa penyebab hilangnya peradaban dari tatanan kota yang teratur diatas gunung, yang memiliki pengaturan pengairan yang baik ini.
Peperangan, penyakit menular...ataukah ada hal lain yang menyebabkan punahnya peradaban disini.

4. Xinjian, China

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh-N-IAZ_czQdaHTCOSIwtW622hvaz-LmzxMt4-7LfFkXsCL4-0o_1EfimO-MwIZH818ueDFeBJ97SZ7Xam3h56OEP3lBIp9AAtpKF5d0lTdx7Ao6PsBjUrbXckpR4WDdsvq3-STDpoO40/s400/betamedia.jpg
Jika berkunjung ke Moguicheng atau kota iblis, letaknnya berada di daerah terbengkalai didataran china, kita akan menemukan wilayah dengan keanehan. Disana pada saat hari panas dengan angin sepoi sepoi, akan terdengarritme manis, seperti 10juta bel kecil, atau 10 juta gitar. Tapi anehnya jika angin kencang mendekat, maka suara yang terjadi adalah bagaikan raungan singa, tangis bayi atau lolongan serigala...ehm benar2 misterius .


5. Patung Moai dari Pulau Paskah

[easter_island_map-betamedia.jpg]

[moaibetamedia.jpg]

Pulau ini berada di antara Tahiti dan Chili, dan meraih popularitas internasional karena patung kolosal yang luar biasa berbentuk wajah manusia. Tiap patung tingginya adalah 14 kaki (sekitar 4 meter), berat sekitar 14 ton dan terbuat dari batu vulkanis, dan merupakan hasil karya dari masyarakat Rapa Nui.
Sampai sekarang belum diketahui bagaimanakah patung ini dibuat dengan teknologi primitif yang dimiliki masyarakat tersebut. Ada berbagai teori mengenai asal patung dan artinya. Bahkan ada pendapat kalau pembuatan  patung besar ini dibantu dengan kekuatan gaib, bahkan UFO pun turut campur dengan patung ini. Tapi, sampai sekarang kebenaran dari semua teori yang ada belum terungkap. 

6. Segitiga Bermuda

[triangle.jpg]

Bermuda Triangle Di Atlantik Barat laut, tampaknya masih tetap merupakan misteri besar. Daerah segitiga yang diapit Miami. Bermuda dan San Juan yang didalamnya terdapat 7 pulau besar dan 150 pulau kecil, sepertinya menjadi momok bagi penerbangan dan pelayaran.

Alat2 navigasi dan komunikasi....yang canggih sekalipun sering bermasalah jika melintasi daerah tersebut.
Bahkan banyak cerita 2 misteri tentang hilangnya kapal dan pesawat yang melintasi daerah segitiga tersebut...tanpa kabar berita.

Ok.., kita lanjut nanti dengan cerita lainnya.

thanks,

0 Response to "Tempat-tempat misterius di dunia"

Posting Komentar

Terimakasih telah memberikan komentar disini.

Disclaimer: gambar, artikel ataupun video yang ada di web ini terkadang berasal dari berbagai sumber media lain. Hak Cipta sepenuhnya dipegang oleh sumber tersebut. Jika ada masalah terkait hal ini, Anda dapat menghubungi kami pada halaman ini.