Pesona Wales


Jika anda berniat untuk berwisata dan mengunjungi tempat-tempat yang memiliki potensi wisata sejarah yang tinggi, Inggris Raya boleh jadi dapat anda masukkan sebagai salah satu tujuan.

Salah satu yang menarik untuk dikunjungi adalah Wales, yang tidak hanya memiliki pemandangan alam yang memukau, tapi juga memiliki peninggalan sejarah yang kimi menjadi landmark tempat tersebut.
Di Cardiff yang menjadi ibukota “ the land of castles “ ini, terdapat beberapa obyek wisata, misalnya seperti Cardiff Castle yang menjadi saksi sejarah selama ribuan tahun.


http://cache.virtualtourist.com/3899307-Cardiff_Castle-Cardiff.jpg

Sementara bagi para penggila belanja, Cardiff mampu mengakomodasi hal ini. Tengok saja Queen Street yang sekaligus menjadi pusat belanja disana. Beragam barang-barang dibeberapa toko di sepanjang jalan bisa disambangi untuk mencari souvenir-suvenir favorit.


http://www.oxford-chiltern-bus-page.co.uk/upload311004/JDB%20264F%20%5BQueen%20Street%201977%5D.jpg

Bagi anda yang ingin berbelanja dengan suasana yang lebih nyaman dalam satu atap, St. David’s Shopping Centre menjadi tempat yang wajib anda kunjungi. Apalagi dengan butik-butiknya yang menawarkan barang-barang yang menarik serta café bagi mereka yang ingin bersantai, membuat tempat ini sayang untuk dilewatkan begitu saja.

Kota lain di Wales yang dapat dikunjungi adalah Pemsuri pantai, atau duduk ditempat sejuk sambil menikmati desir angin dan debur ombak, tentu menjadi hal yang menyenangkan untuk dilakukan.
Bagaimana…, tertarik untuk kesana?


Disclaimer: gambar, artikel ataupun video yang ada di web ini terkadang berasal dari berbagai sumber media lain. Hak Cipta sepenuhnya dipegang oleh sumber tersebut. Jika ada masalah terkait hal ini, Anda dapat menghubungi kami pada halaman ini.